Ok dah, langsung aja ane sharing cara install openfire pada ubuntu 10.10
- Install dulu paket pendukungnya.
sudo apt-get install sun-java6-jre - Buat database untuk openfire…
sudo mysqladmin -u root -p create openfire
Pada perintah di atas, ane membuat nama databasenya itu adalah “openfire”…
- Download Openfirenya…
- Install Openfire…
- Konfigurasi openfire dengan web browser…
- Pada alamat URLnya, silahkan ente masukin ip address dari server openfirenya. Untuk portnya sendiri, ane pake port http(9090). Kalau ente pake https, silahkan pake yang 9091.
- Pilih juga bahasa yang ente inginkan. Lalu klik continue…
- Pada tampilan Server Setttings, isi domain ente. Klo ente mau merubah port-port openfirenya, silahkan isi juga. Jika telah selesai, klik continue…
- Pada Database Settings, berhubung ane menggunakan MySql, ane memilih opsi pertama Standard Database Connection…lalu klik continue…
- Pada tampilan Database Settings – Standard Connection, isi sesuai paramater-parameter ente.. lalu klik continue…
- Pada tampilan Profile Settings, pilih default. Lalu continue…
- Pada tampilan Administration Account, silahkan isi sesuai parameter anda.. Lalu klik continue..
- Setup Complete…. Silahkan klik Login to the admin console untuk masuk ke admin console..
- Silahkan login kembali…
- Selesai sudah konfigurasi awal openfire…
Banyak yang kurang paham??? Hmm.. silahkan bertanya… hehehe…
Catatan: Jika komunikasi chatnya tidak berjalan,, silahkan lihat konfigurasi firewall anda..
Sekian dulu.. Ntar kita lanjut lagi..
Referensi :
http://www.igniterealtime.org/projects/openfire/documentation.jsp
http://library.linode.com/communications/xmpp/openfire/ubuntu-10.04-lucid
0 komentar:
Posting Komentar